KAJIAN YURIDIS TINDAK PIDANA OKNUM NOTARIS YANG MELAKUKAN PENIPUAN ATAS UANG PAJAK BEA PEROLEHAN HAK ATAS TANAH DAN BANGUNAN (BPHTB) DI KOTA JAMBI

RICKY JOHANNES S, RICKY JOHANNES S (2022) KAJIAN YURIDIS TINDAK PIDANA OKNUM NOTARIS YANG MELAKUKAN PENIPUAN ATAS UANG PAJAK BEA PEROLEHAN HAK ATAS TANAH DAN BANGUNAN (BPHTB) DI KOTA JAMBI. skripsi thesis, Universitas batanghri.

[img] Text
Ricky Johannes S-HUKUM (1800874201179).pdf

Download (2MB)

Abstract

ABSTRAK Penelitian ini memiliki tujuan untuk mengetahui dan menganalisis pertanggungjawaban pidana dan penerapan terhadap oknum notaris yang melakukan penipuan uang titipan pajak bea perolehan hak atas tanah dan bangunan (BPHTB). Metode penelitiannya ialah yuridis empiris. Hasil penelitiannya yaitu Bahwa sanksi pidana terhadap oknum Notaris yang terlibat tindak pidana penipuan pajak Bea Perolehan Hak Atas Tanah dan Bangunan (BPHTB), yakni VIRANDHA ASHARRI Bin KUNHARI, terdakwa II ISNIAH Binti SIDIK DAUD, dan terdakwa III DIKA LUTHFIA Binti RAMIADI telah terbukti secara sah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana dan menjatuhkan pidana masing-masing kurungan selama 5 bulan. Kata Kunci: Notaris dan BPHTB

Item Type: Thesis (skripsi)
Subjects: K Law > K Law (General)
Divisions: Fakultas Hukum
Depositing User: Mr Admin Repo
Date Deposited: 11 Oct 2022 04:13
Last Modified: 11 Oct 2022 04:13
URI: http://repository.unbari.ac.id/id/eprint/1522

Actions (login required)

View Item View Item