PEMENUHAN HAK DAN KEWAJIBAN ANTAR PIHAK DALAM PELAKSANAAN SEWA MENYEWA GEDUNG (Studi Terhadap Perjanjian Antara Pihak Gedung Taman Budaya Jambi Dengan Pihak Penyewa)

WARNI LARAS WAHYUNI, 1600874201047 (2022) PEMENUHAN HAK DAN KEWAJIBAN ANTAR PIHAK DALAM PELAKSANAAN SEWA MENYEWA GEDUNG (Studi Terhadap Perjanjian Antara Pihak Gedung Taman Budaya Jambi Dengan Pihak Penyewa). skripsi thesis, Universitas Batanghari Jambi.

[img] Text (PEMENUHAN HAK DAN KEWAJIBAN ANTAR PIHAK DALAM PELAKSANAAN SEWA MENYEWA GEDUNG (Studi Terhadap Perjanjian Antara Pihak Gedung Taman Budaya Jambi Dengan Pihak Penyewa))
warni laras.pdf - Published Version

Download (1MB)

Abstract

ABSTRAKSI Pada pelaksanaan sewa menyewa ruangan gedung pihak penyewa melakukan beberapa prosedur terlebih dahulu sebelum dapat menggunakan ruangan. Pihak gedung harus melampirkan atau menjelaskan aturan yang harus di taati saat menggunakan ruangan gedung dan menjelakan berapa lama ruangan gedung di dapat digunakan oleh penyewa. Penyewa juga harus memberitahu pihak gedung kapan akan menggunakan ruangan untuk acara tersebut. Jika sudah menentukan tanggal atau kapan akan menggunakan ruangan pihak gedung dapat memberitahu pada tanggal yang di pilih kosong atau tidaknya. Jika tanggal yang dipilih tidak ada yang menggunakannya maka pihak penyewa dapat langsung melakukan perjanjian menyewa ruangan dan melakukan pembanyaran uang muka terlebih dahulu. Pelaksanaan dekor juga dapat dilakukan pada hari yang telah ditetapkan oleh pihak gedung. Kendala-kendala yang sering terjadi saat pendekoran yang lebih cepat atau kendala keterlambatan pembanyaran pihak penyewa ke pihak gedung telah di beritahukan kapan hari terakhir pelunasan pembayaran atau pihak penyewa yang overload dalam pemakaian fasilitas listrik/AC. Upaya dalam penyelesaian permasalahan dilakukan dengan kekeluargaan mau itu tentang keterlambatan pembayaran atau tentang pendekoran yang dilakukan tidak sesuai jadwal seharusnya. Kata Kunci : Perjanjian sewa menyewa, Kendala yang dihadapi, Upaya penyelesaian masalah

Item Type: Thesis (skripsi)
Uncontrolled Keywords: Perjanjian sewa menyewa, Kendala yang dihadapi, Upaya penyelesaian masalah
Subjects: K Law > K Law (General)
Divisions: Fakultas Hukum > Ilmu Hukum
Depositing User: mita perpus unbari
Date Deposited: 27 Feb 2023 05:57
Last Modified: 03 Mar 2023 07:04
URI: http://repository.unbari.ac.id/id/eprint/2197

Actions (login required)

View Item View Item