PERLINDUNGAN HUKUM PEMEGANG MEREK SEPATU ASLI TERHADAP MEREK SEPATU PALSU MENURUT HUKUM POSITF INDONESIA

HENDRI, 1900874201026 (2023) PERLINDUNGAN HUKUM PEMEGANG MEREK SEPATU ASLI TERHADAP MEREK SEPATU PALSU MENURUT HUKUM POSITF INDONESIA. skripsi thesis, Universitas Batanghari Jambi.

[img] Text (PERLINDUNGAN HUKUM PEMEGANG MEREK SEPATU ASLI TERHADAP MEREK SEPATU PALSU MENURUT HUKUM POSITF INDONESIA)
SKRIPSI HENDRI PAK TONI.pdf - Published Version

Download (1MB)

Abstract

Peredaran Sepatu imitasi, kualitas atau bermutu rendah ( selanjutnya disebut Palsu) tidak lepas dari beragam merek produk fashion yang ditawarkan oleh produsen kepada konsumen memiliki berbagai macam pilihan tergantung daya beli atau kemampuan konsumen. Banyaknya permintaan konsumen dari kalangan menengah kebawah yang tidak mau ketinggalan fashion dan menginginkan memiliki produk-produk sepatu merk palsu namun harganya terjangkau demi menunjang gaya hidup. Tidak jarang para pembeli yang ingin membeli produk sepatu palsu kebanyakan dari kalangan bawah. Oleh sebab itu produk fashion orisinil berani menaikan harga tinggi karena kualitas yang sangat bagus dari original itu sendiri.

Item Type: Thesis (skripsi)
Uncontrolled Keywords: produk sepatu palsu kebanyakan dari kalangan bawah
Subjects: K Law > K Law (General)
Divisions: Fakultas Hukum > Ilmu Hukum
Depositing User: mita perpus unbari
Date Deposited: 03 Apr 2023 14:05
Last Modified: 03 Apr 2023 14:05
URI: http://repository.unbari.ac.id/id/eprint/2389

Actions (login required)

View Item View Item