Pengaruh Penggunaan Multimedia Pembelajaran 3D Pageflip Terhadap Hasil Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran Wirausaha Kelas VII SMP Laboratorium STKIP Kota Jambi

Ahmad Zanjani, 1900887203018 (2023) Pengaruh Penggunaan Multimedia Pembelajaran 3D Pageflip Terhadap Hasil Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran Wirausaha Kelas VII SMP Laboratorium STKIP Kota Jambi. skripsi thesis, Universitas BATANGHARI Jambi.

[img] Text (Pengaruh Penggunaan Multimedia Pembelajaran 3D Pageflip Terhadap Hasil Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran Wirausaha Kelas VII SMP Laboratorium STKIP Kota Jambi)
Ahmad zanjani 1900887203018.pdf - Published Version

Download (1MB)

Abstract

ABSTRAK Kata Kunci : Multimedia, 3D Pageflip, Hasil Belajar Multimedia adalah media yang menggabungkan dua unsur atau lebih media yang terdiri dari teks, grafik, gambar, foto, audio, dan animasi secara terintegrasi. 3D PageFlip adalah aplikasi flash flipbook yang dapat digunakan untuk mengubah file PDF, Word, Power Point, dan Excel ke bentuk flipbooks. Dengan software flash flipbook, kita dapat membuat majalah, katalog, e-brosur, e-Book atau e-surat kabar menakjubkan berbentuk 3D. Dengan kata lain dengan software ini kita dapat membuat majalah online atau e-paper dengan cara menjadikan file flash lalu embed ke page html halaman web atau blog. Hasil Belajar Pada Siswa yang menggunakan 3D Pageflip Dan Yang tidak menggunakan 3D Pageflip Dapat diketahui bahwa kelas eksperimen memperoleh nilai lulus lebih besar dari kelas kontrol, selain itu dapat dihitung dengan nilai rata – rata 1,05. Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa penggunaan 3D Pageflip dapat membantu siswa lebih kreatif dan fokus dalam meningkatkan hasil belajar siswa.

Item Type: Thesis (skripsi)
Uncontrolled Keywords: Multimedia, 3D Pageflip, Hasil Belajar
Subjects: L Education > L Education (General)
L Education > LB Theory and practice of education > LB1603 Secondary Education. High schools
Depositing User: Mr Admin Repo
Date Deposited: 28 Nov 2023 05:43
Last Modified: 28 Nov 2023 05:43
URI: http://repository.unbari.ac.id/id/eprint/2882

Actions (login required)

View Item View Item