DELA MONICA SILITONGA, 1800874201006 (2023) UPAYA PENANGGULANGAN TINDAK PIDANA PENCURIAN DENGAN KEKERASAN YANG TERJADI DI WILAYAH HUKUM KEPOLISIAN SEKTOR TELANAIPURA KOTA JAMBI. skripsi thesis, Universitas BATANGHARI Jambi.
![]() |
Text (UPAYA PENANGGULANGAN TINDAK PIDANA PENCURIAN DENGAN KEKERASAN YANG TERJADI DI WILAYAH HUKUM KEPOLISIAN SEKTOR TELANAIPURA KOTA JAMBI)
DELA MONICA SILITONGA 1800874201006.pdf - Published Version Download (2MB) |
Abstract
Salah satu bentuk kejahatan atau tindak pidana yang sering terjadi di masyarakat adalah pencurian, dimana melihat keadaan masyarakat sekarang ini memungkinkan orang-orang untuk mencari jalan pintas dengan mencuri, salah satunya tindakan pencurian dengan kekerasan yang meresahkan warga masyarakat. Dari media-media massa dan media elektronik menunjukkan bahwa seringnya terjadi kejahatan pencurian dengan berbagai jenis dilatarbelakangi karena kebutuhan hidup yang tak tercukupi.
Item Type: | Thesis (skripsi) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | pencurian dengan kekerasan |
Subjects: | K Law > K Law (General) |
Divisions: | Fakultas Hukum > Ilmu Hukum |
Depositing User: | Mr Admin Repo |
Date Deposited: | 04 Jan 2024 02:45 |
Last Modified: | 04 Jan 2024 02:45 |
URI: | http://repository.unbari.ac.id/id/eprint/2977 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |