ROHANIAH, ROHANIAH (2020) DISPARITAS PUTUSAN HAKIM TERHADAP TINDAK PIDANA PENCURIAN KENDARAAN BERMOTOR RODA DUA DI WILAYAH HUKUM PENGADILAN TINGGI JAMBI (STUDI KASUS DI BEBERAPA PENGADILAN NEGERI). Tesis thesis, Universitas Batanghari.
![]() |
Text
Rohaniah B.17031046 MH.pdf Download (800kB) |
Abstract
ABSTRAK Dalammemutuskansebuahperkara, hakim haruscermatatassegalatuntutanjaksadanfakta-faktadipersidangan, hakim diberikankebebasanuntukmenentukanpemberianpidana yang diyakininyasebagaimanadiaturdalamUndang-UndangKekuasaanKehakimannomor 48 tahun 2009, akantetapijustrukebebasanitulah yang menyebabkanadanyadisparitasdalampenjatuhanputusan hakim. Misalnya, adadua orang ataulebihmelakukanpencuriankendaraanbermotordengancara yang samadanakibat yang hampirsama, meskipun hakim sama-samamenggunakanpasal 363 ayat (2) KUHP, tetapipidana yang dijatuhkanberbeda-beda. Berbedanyaputusanpidana yang dijatuhkankepadapelakutersebutmenunjukkanadanyasuatupermasalahanataukendala-kendala yang dihadapidalampenentuanpidanaitusendiri, padahalputusan hakim akanberdampakbesarterhadaphak-hakseorangterpidanamakadilakukanpenelitiandimaksud.Tujuandaripenelitianiniadalahuntukmemahamidanmenganalisispertimbanganhukum hakim dalammenjatuhkanputusanterhadaptindakpidanapencuriankendaraanbermotorrodadua di wilayahhukumPengadilan Tinggi Jambi sehinggamengakibatkanterjadinyadisparitasputusan hakim, danUntukmemahamidanmenganalisisdampakhukum yang akanterjadiakibatperbedaanbeberapaputusantersebut.Metodepenelitian yang digunakandalampenelitianiniadalahyuridisnormatif. Hasilpenelitiandiperolehbahwadalammenjatuhkanputusan hakim harusmemperhatikanunsuryuridisdan non yuridis yang terungkapdalampersidangan,dampakhukumakibatdiparitastersebutadalah rasa ketidakpercayaanmasyarakatterhadaplembagaperadilansehinggamenyebakankepercayaanmasyarakatpadalembagaperadilansemakinmelemah. Sehingga saran yang diberikanyaitudalampertimbanganhukum hakim dalammengukurberatringannyavonis hakim perlupedomanpemidanaanuntukmelakukantolakukurpenjatuhanpidanaterhadaptindakpidana yang sama, agar hakim bisalebihmenggalinilai-nilaikeadilandansosial yang hidupdalammasyarakatsupaya hakim bisalebihjelilagidalammenjatuhkanputusan, sehinggaputusan yang dijatuhkantidakmencederai rasa keadilanbagiterdakwamaupun korban. Kata Kunci : DisparitasPutusan Hakim
Item Type: | Thesis (Tesis) |
---|---|
Subjects: | L Education > L Education (General) |
Divisions: | Fakultas Hukum > Magister Hukum |
Depositing User: | Mr Admin Repo |
Date Deposited: | 06 Oct 2021 03:54 |
Last Modified: | 06 Oct 2021 03:54 |
URI: | http://repository.unbari.ac.id/id/eprint/625 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |