ANALISIS CITRAAN PADA ANTOLOGI PUISI SUARA BATU KARYA SANGGAR SASTRA INDONESIA SMA NEGERI 3 KOTA JAMBI

RIDHO MUHAMMAD ZEIN, RIDHO MUHAMMAD ZEIN (2020) ANALISIS CITRAAN PADA ANTOLOGI PUISI SUARA BATU KARYA SANGGAR SASTRA INDONESIA SMA NEGERI 3 KOTA JAMBI. skripsi thesis, Universitas Batanghari.

[img] Text
skripsi ridho muhammad zein FKIP.pdf

Download (2MB)

Abstract

ABSTRAK Muhammad zein, Ridho. 2020. Skripsi. Analisis Citraan pada Antologi Puisi Suara Batu Karya SMAN 3 Kota Jambi Program Studi Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia, Jurusan Pendidikan Bahasa dan Seni, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas Batanghari. Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan penggunaan Citraan pada antologi puisi yang berjudul Suara Batu karya SMAN 3 Kota Jambi dalam Antologi puisi yang mengacu pada tujuh jenis citraan, yakni citraan penglihatan, citraan pendengaran, citraan perabaan, citraan penciuman, citraan gerak, citraan pencecapan, dan citraan pemikiran. Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif kualitatif. Data dalam penelitian ini berupa kutipan kutipan kalimat yang didalamnya terdapat analisis terhadap citraan yang terkait dipakai penyair terdapat dalam antologi puisi Suara Batu Karya SMAN 3 Kota Jambi. Hasil penelitian ini ialah deskripsi mengenai jenis dan penggunaan Citraan pada antologi puisi Suara Batu Karya SMAN 3 Kota Jambi . Adapun tujuh citraan tersebut diperkuat dalam bentuk kalimat yang terdapat dalam antologi puisi. Kata kunci: analisis, citraan, antologi puisi

Item Type: Thesis (skripsi)
Subjects: L Education > L Education (General)
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia
Depositing User: Mr Admin Repo
Date Deposited: 26 Oct 2021 04:30
Last Modified: 26 Oct 2021 04:30
URI: http://repository.unbari.ac.id/id/eprint/884

Actions (login required)

View Item View Item