PENGARUH VIRAL MARKETING DAN PROMOSI PENJUALAN TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN DI SHOPEE (Studi Kasus Mahasiswa Fakultas Ekonomi Universitas Batanghari)

RIDHO AKBAR R, 2000861201159 (2025) PENGARUH VIRAL MARKETING DAN PROMOSI PENJUALAN TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN DI SHOPEE (Studi Kasus Mahasiswa Fakultas Ekonomi Universitas Batanghari). skripsi thesis, Universitas Batanghari Jambi.

[img] Text
01. COVER.pdf - Published Version

Download (36kB)
[img] Text
03. ABSTRAK.pdf - Published Version

Download (80kB)
[img] Text
02. LEMBAR PENGESAHAN.pdf - Published Version

Download (2MB)
[img] Text
06. BAB I.pdf - Published Version

Download (260kB)
[img] Text
10. BAB V.pdf - Published Version

Download (78kB)
[img] Text
11. DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version

Download (81kB)
[img] Text (PENGARUH VIRAL MARKETING DAN PROMOSI PENJUALAN TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN DI SHOPEE (Studi Kasus Mahasiswa Fakultas Ekonomi Universitas Batanghari))
RIDHO AKBAR R 2000861201159.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (4MB)

Abstract

lebih modern. Dalam dunia pemasaran modern, dikenal istilah digital marketing. Munculnya pemasaran berbasis digital marketing perlahan mengubah kebiasaan belanja masyarakat menjadi serba online. Masyarakat tidak perlu repot pergi ke pusat perbelanjaan karena hampir semua kebutuhan dapat dilakukan secara online melalui e-Commerce. Tujuan penelitian ini adalah untuk memperoleh gambaran viral marketing dan promosi penjualan terhadap keputusan pembelian di Shopee, untuk mengetahui pengaruh viral marketing dan promosi penjualan terhadap keputusan pembelian di Shopee secara simultan dan parsial. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode deskriptif dan kuantitatif. Metode pengumpulan data yang diguanakn adalah observasi (pengamatan), dan kuesioner. Jumlah sampel yang digunakan adalah 92 orang. Hasil penelitian yang didapatkan secara keseluruhan, variabel Viral Marketing diperoleh skor rata-rata 336,44 dikategorikan tinggi, variabel Promosi Penjualan diperoleh skor rata-rata 339,4 dikategorikan tinggi, dan Keputusan Pembelian diperoleh skor rata-rata 342 dikategorikan tinggi. Berdasarkan hasil Uji-F menunjukkan bahwa variabel Viral Marketing dan Promosi Penjualan secara bersama-sama mempengaruhi Keputusan Pembelian secara signifikan. Berdasarkan hasil Uji-t menunjukkan bahwa variabel Viral Marketing dan Promosi Penjualan berpengaruh positif dan signifikan terhadap Keputusan Pembelian dimana nilai t-hitung (Viral Marketing) = 7,577 dan t-hitung (Promosi Penjualan) = 3,146 masing-masing lebih besar dibandingkan dengan t-tabel = 1,66177. Kesimpulan penelitian menunjukkan bahwa Viral Marketing dan Promosi Penjualan berpengaruh positif dan signifikan terhadap Keputusan Pembelian baik secara parsial maupun simultan. Saran penelitian ini ialah agar pihak Shopee dapat meningkatkan konten yang sederhana dan menarik, menamah durasi promosi, dan selalu menyediakan stok barang.

Item Type: Thesis (skripsi)
Uncontrolled Keywords: Viral Marketing, Promosi Penjualan, Keputusan Pembelian, Belanja Online.
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD28 Management. Industrial Management
Divisions: Fakultas Ekonomi > Manajemen
Depositing User: Mr Admin Repo
Date Deposited: 14 Jan 2026 02:52
Last Modified: 14 Jan 2026 02:52
URI: http://repository.unbari.ac.id/id/eprint/4682

Actions (login required)

View Item View Item