ANALISA LALU LINTAS SIMPANG TAK BERSINYAL TERHADAP KINERJA BUNDARAN TUGU JUANG KOTA JAMBI

M. EDWARD DICAPRIO, 1600822201158 (2023) ANALISA LALU LINTAS SIMPANG TAK BERSINYAL TERHADAP KINERJA BUNDARAN TUGU JUANG KOTA JAMBI. skripsi thesis, Universitas BATANGHARI Jambi.

[img] Text (Cover)
1. COVER.pdf - Published Version

Download (71kB)
[img] Text (Lembar Pengesahan)
2. LEMBAR PENGESAHAN (SCAN).pdf - Published Version

Download (530kB)
[img] Text (Abstrak)
4. ABSTRAK.pdf - Published Version

Download (27kB)
[img] Text (Bab I)
6. BAB I.pdf - Published Version

Download (105kB)
[img] Text (Bab V)
10. BAB V.pdf - Published Version

Download (151kB)
[img] Text (Daftar Pustaka)
11. DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version

Download (34kB)
[img] Text (ANALISA LALU LINTAS SIMPANG TAK BERSINYAL TERHADAP KINERJA BUNDARAN TUGU JUANG KOTA JAMBI)
M. Edward Dicaprio 1600822201158.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (5MB)

Abstract

ABSTRAK Untuk mengendalikan pola arus lalu lintas pada simpang tak bersinyal, perencanaan bundaran sangatlah penting. Agar akses tidak semakin buruk, perencanaan bundaran harus dilakukan dengan sebaik mungkin. Bundaran Tugu juang pada waktu tertentu memiliki volume kendaraan sebesar 5647,40 smp/jam dan kapasitas bundaran (C) masing-masing jalinan dari yang tertinggi adalah jalinan BA = 4763,30 smp/jam, jalinan CB = 3962,23 smp/jam, dan jalinan AC = 3228,44 smp/jam. Dari data tersebut maka didapat rasio derajat kejenuhan (DS) sebesar 0,80, tundaan bundaran (DR) yaitu 11,15 det/smp, peluang antrian (QP) batas atas sebesar 41,40% dan batas bawah sebesar 18,21%.

Item Type: Thesis (skripsi)
Uncontrolled Keywords: perencanaan bundaran
Subjects: T Technology > TA Engineering (General). Civil engineering (General)
Divisions: Fakultas Teknik > Teknik Sipil
Depositing User: Mr Admin Repo
Date Deposited: 19 Jan 2024 03:31
Last Modified: 19 Jan 2024 03:31
URI: http://repository.unbari.ac.id/id/eprint/3032

Actions (login required)

View Item View Item