PENGARUH LINGKUNGAN KERJA FISIK TERHADAP KINERJA PEGAWAI BADAN PENDAPATAN DAERAH KABUPATEN TANJUNG JABUNG BARAT

Nadila Ani Sayokani, 1900861201140 (2023) PENGARUH LINGKUNGAN KERJA FISIK TERHADAP KINERJA PEGAWAI BADAN PENDAPATAN DAERAH KABUPATEN TANJUNG JABUNG BARAT. skripsi thesis, Universitas BATANGHARI Jambi.

[img] Text
1. COVER.pdf - Published Version

Download (20kB)
[img] Text
2. PERSETUJUAN, PENGESAHAN, PERNYATAAN.pdf - Published Version

Download (1MB)
[img] Text
3. ABSTRAK.pdf - Published Version

Download (80kB)
[img] Text
6. BAB I.pdf - Published Version

Download (243kB)
[img] Text
10. BAB V.pdf - Published Version

Download (74kB)
[img] Text
11. DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version

Download (15kB)
[img] Text (PENGARUH LINGKUNGAN KERJA FISIK TERHADAP KINERJA PEGAWAI BADAN PENDAPATAN DAERAH KABUPATEN TANJUNG JABUNG BARAT)
Nadila Ani Sayokani 1900861201140.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)

Abstract

Salah satu faktor tersebut yang sangat penting yang digunakan untuk menggerakan faktor lainnya yaitu sumber daya manusia. Oleh karena itu perusahaan dituntut untuk mengelola dan mengoptimalkan sumber daya manusia. Lingkungan kerja yang memberikan rasa aman dan nyaman memungkinkan para pegawai untuk dapat berkerja optimal, Peningkatan kinerja individu pegawai berpotensi untuk dapat meningkatkan kinerja kelompok pegawai dan peningkatan kinerja dari seluruh kelompok pegawai akan mendorong meningkatnya kinerja organisasi yang akan berkonstribusi terhadap percepatan pencapaian sasaran dan tujuan yang telah ditentukan organisasi. Penelitian kuantitatif yaitu penelitian yang menggunakan metode bilangan untuk mendeskripsikan observasi suatu objek atau variabel dimana bilangan menjadi bagian dari pengukuran. Tujuan nya untuk memudahkan dalam mencapai penelitian yang dilakukan untuk memperoleh data dari Pegawai Badan Pendapatan Daerah Kabupaten Tanjung Jabung Barat Baik dan Tinggi. Penggunaan kuesioner dimaksudkan untuk mengumpulkan data variabel penelitian, yaitu lingkungan kerja. Kesimpulan dalam penelitian ini adalah lingkungan kerja dalam kondisi baik dan kinerja pegawai badan pendapatan daerah Kabupaten Tanjung Jabung Barat Tinggi dan lingkungan kerja berpengaruh signifikan terhadap kinerja pegawai badan pendapatan daerah Kabupaten Tanjung Jabung Barat. Bagi pemegang kebijakan khususnya di Badan Pendapatan Daerah Kabupaten Tanjung Jabung Barat diharapkan mampu menjadi masukan dalam menjalankan tugasnya sebagai pengawas keuangan daerah dalam menciptakan Pemerintahan yang baik dan bersih di masa yang akan datang. Keywords: Lingkungan Kerja Fisik, Kinerja Pegawai

Item Type: Thesis (skripsi)
Uncontrolled Keywords: Lingkungan Kerja Fisik, Kinerja Pegawai
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
H Social Sciences > HB Economic Theory
Divisions: Fakultas Ekonomi > Manajemen
Depositing User: Mr Admin Repo
Date Deposited: 06 Jun 2024 01:55
Last Modified: 06 Jun 2024 01:55
URI: http://repository.unbari.ac.id/id/eprint/3400

Actions (login required)

View Item View Item